P884
Perempuan 38 tahun, status gadis, domisili di Jakarta Utara
Data Fisik :
Tinggi Badan/Berat Badan : 165/75
Pekerjaan :
Tenaga Ahli
Suku :
Sunda - Jawa
Pendidikan Terakhir :
S2 PTN
Hobi :
Membaca, Mengajar
Karakter Positif :
1) Semangat,
2) Pembelajar,
3) Optimis,
4) Penyayang,
5) Peduli
Karakter Negatif :
1) kadang pelupa,
2) kurang rapi,
3) keras kepala
4) kadang terlalu serius,
5) tidak suka basa basi
Visi dan Misi Pernikahan :
Visi pernikahan: ibadah kepada Allah
Misi pernikahan:
- Nikah sebagai penguat keimanan, penawar fitnah, dan penjaga kesucian.
- Nikah sebagai penguat ibadah hablumminallah dan hablumminannas.
- Nikah sebagai penguat dan pelebaran sayap dalam da’wah.
- Nikah sebagai penguat belajar, pengembangan,& aktuliasasi diri.
- Nikah sebagai penguat langkah menuju syurga Allah.
- Nikah sebagai sarana regenerasi dan melahirkan generasi Robbani
Kriteria Mutlak Calon Pasangan :
Kriteria nonfisik :
Rentang usia : 25-42 tahun
Domisili atau Asal Daerah : Jadebotabek atau Pulau Jawa
Tingkat pendidikan minimal : min.D3/S1
Suku : tidak ada (bebas suku apa saja)
Status pernikahan : Perjaka
Sifat/karakter : Sederhana, kalem, sayang pada orang tua&anak, tanggung jawab, peduli, dan pembelajar.
Lain-lain : sholat 5 waktu di masjid, lancar dan rajin membaca quran, tidak merokok, mau sama-sama belajar Islam
Kriteria fisik :
Tinggi, normal
Kriteria dari orang tua/wali :
Min.D3, bukan suku madura, bertanggung jawab, penyayang, setia