P1796
Perempuan 28 tahun, status gadis, domisili di Bandung
Data Fisik :
Tinggi Badan/Berat Badan : 154/44
Pekerjaan :
Pegawai Kontrak
Suku :
Sunda
Pendidikan Terakhir :
S2 PTS
Hobi :
gowes, nonton, jalan-jalan, masak
Karakter Positif :
Sabar, penyayang, InshaAllah amanah, mandiri, pendengar yang baik
Karakter Negatif :
Kurang percaya diri, berfikir agak lama, banyak pertimbangan, sensitif, lebih banyak bicara
Visi dan Misi Pernikahan :
Membangun keluarga sakinah dengan dasar Islam, menghindarkan anggota keluarga dari siksa neraka, berkumpul kembali di jannah-Nya.
Menjalani kehidupan yang tentram dengan ridlo dari Allah SWT, menanamkan nilai agama kepada anank-anak dan menerapkannya, memberikan kasih sayang dan perlindungan kepada anggota keluarga, mendidik anak untuk bertaqwa, berilmu dan bermanfaat bagi orang banyak
Kriteria Mutlak Calon Pasangan :
Kriteria nonfisik :
Rentang usia : 1 – 10 Tahun
Domisili atau asal daerah : Bandung
Tingkat pendidikan minimal : S1
Suku : Sunda
Status pernikahan : Perjaka
Sifat/karakter : Muslim, Bisa baca Al-Qur'an, mukmin taat, punya karakter pemimpin, penyayang, mampu mengelola emosi dengan baik dalam artian bukan pemarah dan pembentak, tidak merokok.
Kriteria fisik :
Usia lebih tua 1-10 tahun, Tinggi Badan 160-185cm, berpakaian bersih dan rapi, fisik kuat, sehat, tidak cacat fisik
Kriteria dari orang tua/wali :
1-10 Tahun, Jawa Barat, S1, Sunda, dll.
Muslim, sama-sama ridho, dewasa, dan akan lebih baik se-kufu